Polresta Lampung masih menyelidiki kasus penembakan sopir taksi online dan perampasan mobil yang terjadi di Bandar Lampung, Lampung.

LAMPUNG, iNews.id - Polresta Lampung masih menyelidiki kasus penembakan sopir taksi online dan perampasan mobil yang terjadi di Bandar Lampung, Lampung. Nyawa sopir taksi tersebut berhasil diselamatkan.

Kendati demikian, sopir tertembak senjata api laras panjang di bagian leher. Pelaku berhasil kabur setelah gagal membawa kabur kendaraan milik korban.


Editor : Dani M Dahwilani

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network