LAMPUNG BARAT, iNews.id - Belasan ton ikan di Danau Ranau Kecamatan Lumbok Seminung, Kabupaten Lampung Barat, Lampung, mati. Ikan itu mati akibat kandungan oksigen dalam air sangat rendah.
Kepala Bidang Perikanan Budidaya, Umi Fitriyah mengatakan, kematian puluhan ton ikan di Danau Ranau itu sudah terjadi sejak tiga hari yang lalu.
Dia mengatakan, penyebab kematian puluhan ton ikan tersebut akibat rendahnya kandungan oksigen di dalam air.
"Ikan mati karena kandungan oksigen dalam air sangat rendah," katanya, Kamis (12/1/2023).
Editor : Candra Setia Budi
Artikel Terkait