Aniaya 2 ART, Nenek 70 Tahun dan Anaknya di Bandarlampung Jadi Tersangka KDRT
Sabtu, 27 Mei 2023 - 07:17:00 WIB
Korban mengaku kerap dianiaya selama bekerja. Bahkan mereka pernah ditelanjangi oleh sang majikan karena dianggap berbuat salah.
Editor: Rizky Agustian