Gadis 14 Tahun di Bandar Lampung Diperkosa Ayah Tiri, Kini Hamil 7 Bulan
Sabtu, 14 Juni 2025 - 15:53:00 WIB
"Korban ini mengaku kepada ibunya sedang hamil. Dia juga mengakui yang menghamilinya ayah tiri. Akhirnya ibu korban marah dan membuat laporan ke kami berujung penangkapan pelaku," ucapnya.
Saat ini, pelaku S sudah ditahan di Polresta Bandar Lampung untuk kepentingan penyelidikan.
"Sudah ditahan, kami juga masih mendalami keterangan baik dari pelaku serta saksi-saksi lainnya," ujarnya.
Editor: Donald Karouw