Gunung Anak Krakatau Kembali Erupsi, Tinggi Kolom Abu Vulkanis Capai 1.000 Meter
Kamis, 08 Juni 2023 - 19:06:00 WIB
Kolom abu teramati berwarna kelabu dengan intensitas tebal ke arah barat laut. Erupsi terekam di seismograf dengan amplitudo maksimum 70 mm dan durasi 89 detik.
Editor: Donald Karouw