Keroyok Polisi saat Bertugas, 2 Warga Digelandang ke Mapolres Lampung Timur
Selasa, 21 Maret 2023 - 07:08:00 WIB
"Saat ini petugas Satuan Reskrim Polres Lampung Timur masih melakukan proses pemeriksaan dan pengembangan secara intensif terhadap kedua tersangka," katanya.
Editor: Rizky Agustian