Letnan Kolonel Laut (P) Waluyo (Foto: Insight TNI)

Pada saat akan mendaftar calon Taruna Akmil, Waluyo menegaskan hanya bermodalkan doa dari kedua orang tua dan keluarga besar. 

"Saya hanya minta doa restu, saya ingin mendaftar taruna," kata dia.

Kekuatan doa orang tua, saudara, kakek, nenek dan keluarga besar membawa berkah yang begitu besar kepada Waluyo. Dia dinyatakan lulus dan diterima di TNI AL. Kini, dia dipercaya oleh TNI menjabat sebagai Komandan Kapal KRI Bima Suci.


Editor : Nani Suherni

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3 4

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network