Ketua Satgas Covid-19 Kota Metro, Wahdi Sirajuddin saat memberikan arahan kepada petugas di check point penyekatan Kota Metro dan Lampung Timur, Rabu (14/7) malam. (Foto: Antara/Hendra Kurniawan)

Kemudian, lanjut dia, untuk pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) Mikro juga akan diperketat hingga ke tingkat RT. Nantinya, setiap warga luar yang masuk harus didata dan dirapid antigen. 

Pihaknya juga mengimbau masyarakat Kota Metro untuk tetap mematuhi protokol kesehatan untuk menekan penyebaran Covid-19. 

"Untuk kepatuhan penerapan prokes ini yang harus ditekankan, ini paling penting agar tidak terkena Covid-19. Karena itu saya minta masyarakat untuk tetap mematuhi prokes," ucapnya.


Editor : Nani Suherni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network