get app
inews
Aa Text
Read Next : 3 Jalur Alternatif Bandar Lampung - Krui Ini Ternyata Lebih Cepat dari Jalur Utama, Cek Rutenya!

Hari Kopi Sedunia, Pemprov Lampung Gelar Ngopi Massal Gratis

Sabtu, 02 Oktober 2021 - 12:33:00 WIB
Hari Kopi Sedunia, Pemprov Lampung Gelar Ngopi Massal Gratis
Gubernur Lampung Arinal hadir di acara ngopi massal untuk peringati Hari Kopi Sedunia (Andres Afandi/MNC Portal)

Dalam ngopi massal ini, panitia menyediakan minuman aneka kopi mulai dari robusta dan lainnuya. Kopi itu merupakan hasil produksi pertanian di Lampung.

Sementara itu, salah satu pecinta kopi bernama Ika mengatakan, kopi saat ini bukan sekadar sebagai minuman. Namun, sudah menjadi bagian dari gaya hidup masyarakat.

"Ke sini memang penasaran sama Kopi Lampung," kata dia.

Ika berharap, acara seperti ini digelar rutin setiap tahunnya.

Editor: Nur Ichsan Yuniarto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut