Ini Penyebab Kasus Covid-19 di Bandarlampung Meningkat
Jumat, 04 Februari 2022 - 16:52:00 WIB

Dia melanjutkan, saat ini di rumah sakit rujukan yang ada di Bandarlampung telah terisi 32 pasien Covid-19 yang menjalani perawatan.
"Namun, yang tercatat sebagai warga Bandarlampung hanya 27 orang dan lima lainnya merupakan warga luar daerah," katanya.
Dia menyebutkan bahwa untuk ketersediaan tempat tidur di 13 rumah sakit rujukan di Kota Bandarlampung masih memadai dengan 774 tempat tidur.
"Bed Occupancy Rate (BOR) rumah sakit kita ada 774 tempat tidur sudah terpakai 32 atau 4 persen," tutupnya.
Editor: Nur Ichsan Yuniarto