get app
inews
Aa Text
Read Next : Tampang Purnomo Pembunuh Penjual Kopi di Jombang saat Ditangkap!

Kabar Duka, Dokter di Kota Metro Lampung Meninggal Dunia akibat Covid-19

Senin, 30 Agustus 2021 - 21:21:00 WIB
Kabar Duka, Dokter di Kota Metro Lampung Meninggal Dunia akibat Covid-19
Dokter di Kota Metro, Provinsi Lampung meninggal dunia akibat Covid-19 (Antara)

Sementara itu, Wali Kota Metro, Wahdi Siradjuddin memberikan penghormatan terakhir dan melepas jenazah dr. Soeradi Soedjarwo, di RSUD Jend A Yani Metro.

“Saya di sini menyampaikan kepada sejawat almarhum, kepada teman-teman seperjuangan almarhum, bahwa beliau sosok orang yang sangat kita cintai, yang juga telah mengabdi di RSUD Jend A Yani Metro. Di masa pandemi ini juga beliau masih menangani dan mengkaryakan apa yang didapat ilmunya selama ini," kata Wahdi.

Wahdi berpesan, kepada teman sejawat dokter, perawat, tenaga kesehatan secara keseluruhan, dan keluarga besar almarhum untuk tetap menjaga kesehatan dan tentunya selalu berdoa.

Editor: Nur Ichsan Yuniarto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut