Polisi Gagalkan Penyelundupan Simpanse dan Burung Elang di Bakauheni
Jumat, 17 September 2021 - 08:01:00 WIB
"Satwa yang berhasil diselamatkan yakni dua ekor simpanse, tiga ekor burung beo, tiga ekor burung elang, dan satu ekor burung kapas tembak," kata dia.
Keduanya lanjut Ridho, telah di bawa ke Kantor KSKP Bakauheni untuk diproses lebih lanjut. Selain itu, barang bukti satwa liar juga telah disita dan dibawa ke Kantor KSKP.
Dari pengakuan sang sopir, dirinya tidak tahu jika paket yang dibawanya berisi hewan. Dia mengaku diupah Rp500.000 hingga Rp1 juta untuk mengantar paket.
Upaya penyelundupan tersebut telah melanggar Pasal 21 ayat (2) huruf (a) Juncto Pasal 40 ayat (2) UU RI No.5 Tahun 1990 tentang KSDAE.
Editor: Nur Ichsan Yuniarto