get app
inews
Aa Text
Read Next : Gempa Hari Ini Magnitudo 4,0 Guncang Way Kanan Lampung

Arti dan Filosofi Rumah Adat Lampung

Senin, 28 Maret 2022 - 14:14:00 WIB
Arti dan Filosofi Rumah Adat Lampung
Rumah adat Lampung Nuwou Sesat (Istimewa)

3. Payung

Dibagian atas tangga biasanya ada tiga payung berbeda warna. Warna itu merupakan lambang kesatuan masyarakat Lampung. Payung putih melambangkan marga warga Lampung, payung berwarna kuning melambangkan tingkat sosial di desa, lalu payung berwarna merah melambangkan tingkat suku di desa.

4. Pusiban

Bagian bangunan tempat utama dan resmi untuk musyawarah antar penyeimbang

5. Tetabuhan

Bagian bangunan untuk menyimpa alat musik tradisional dan baju adat lampung.

6. Gajah Merem

Bagian bangunan untuk para penyimbang beristirahat saat melakukan pepaungan adat.

7. Kebik Tengah

Bagian bangunan untuk wadah anak penyimbang tidur.

8. Anjungan atau Serambi

Bagian bangunan yang terletak di luar ruang pasiban, biasanya ruangan ini untuk menyambut tamu kehormatan hingga kunjungan kecil untuk para purwatin.

Editor: Nur Ichsan Yuniarto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut